21 August 2013

Instalasi JDK dan NeatBeans

Untuk penjelasan sudah saya posting disini http://bhayangratu.blogspot.com/2013/08/pengertian-java-jdk-dan-netbeans.html , nah sekarang kita bahas bagaimana proses instalasinya.

Sebelumnya persiapkan dahulu softwarenya yaitu :
  1. JDK bisa di download di http://www.oracle.com/technetwork/java/javase/downloads/jdk7-downloads-1880260.html , yang saya pakai versi jdk-7u13-windows-i586
  2. Neatbeans bisa di download di https://netbeans.org/downloads/ , yang saya pakai versi netbeans-7.2-ml-windows
A.  Instalasi JDK
      Jalan kan software JDK yang sudah di download
  1. Pada tampilan "Welcome" Klik tombol next
  2. Masuk ke halaman features pilih mana yang akan di install atau tidak kemudian pilih next
  3. Installasi JDK on progress
  4. Setelah itu muncul pilihan tempat untuk menyimpan instalasi, pilih kemuadian next
  5. Java installation on progress
  6. Setelah muncul complete dialog kemudian pilih close
Done Installasi JDK selesai :)
Urutan gambar sesuai dengan langkah - langkah installasi :








B.  Netbeans
      Jalankan software NetBeans yang ada.
  1. Muncul halaman installasi, jika JDK sudah di Install klik next
  2. Kemudian license agreement kemudian klik next
  3. tampil halaman Junit license agreement kemudian klik next
  4. Memilih installation folder kemudian klik next
  5. Memilih installation folder untuk installasi glassfish
  6. Kemudian muncul list summary (hasil yg telah di setting) kemudian mulai install
  7. Kemudian akan muncul halaman proses install
  8. Setup complete

Done Installasi Netbeans selesai :)
    Urutan gambar sesuai dengan langkah - langkah installasi :











    No comments :

    Post a Comment